SOAL PILIHAN KELAS XI SEMESTER 1
Salah satu jenis flora yang ada di Indonesia Bagian Barat adalah…
Matoa
Buah Merah
Cendana
Eucalyptus
Kayu Meranti
Salah satu jenis fauna di Indonesia Bagian Barat adalah…
Komodo
Burung Maleo
Gajah
Anoa
Walabi
Hewan endemik/asli yang ada di Indonesia bagian tengah adalah…
Komodo dan Walabi
Anoa dan Komodo
Burung Maleo dan Orang utan
Walabi dan kuskus
Gajah dan Harimau
Bioma yang memiliki ciri pohon tinggi hampir 40 meter dengan vegetasi yang lebat dengan kelembaban yang tinggi adalah...
Taiga
Stepa
Gurun
Hutan hujan tropis
Sabana
Fauna seperti anaconda, armadilo, piranha, trenggiling ada di zoogeografi...
Neartik
Neotropik
Paleartik
Ethiopia
Oriental
Tanaman yang ada di bioma gurun diantaranya…
Akasia
Lumut
Kaktus
Beringin
Conifer
Zoogeografi / persebaran fauna yang ada di wilayah Paleartik di wilayah Asia Timur adalah...
Bison
Anaconda
Koala
Panda
Jerapah
Bahan galian yang termasuk golongan A adalah ....
Batu bara dan minyak bumi
Bahan industry
Emas dan perak
Batu permata
Seng dan magnesium
Daerah yang menghasilkan emas di Indonesia adalah ...
Cikotok dan Tembaga pura
Buton dan Arun
Trenggalek dan Bontang
Natuna dan Cilegon
Ombilin dan Muntok
Sumber daya tambang yang terbentuk karena pembusukan material organik sisa tumbuhan purba adalah...
Batubara
Minyak bumi
Batu granit
Batu mulia
Marmer
Komentar
Posting Komentar